Program Makan Bergizi Mulai Direalisasikan, Senator AWK Beri Apresiasi Kepada Presiden Prabowo

Angelius Wake Kako (AWK)
Sumber :
  • Istimewa

 Organisasi dan Karier

 

Saat kulia di Universitas Flores, Angelo dipercayakan menjadi Ketua BEM Universitas Flores.

 

Ia melanjutkan perjalanan karier organisasinya menjadi Ketua PMKRI Cabang Ende periode 2012-2013 dan Ketua Presidium Pengurus Pusat (PP) PMKRI periode 2016-2018.

 

Selepas dari PMKRI Angelo terjun ke dunia politik dan terpilih menjadi DPD RI Periode 2019-2024. Kini Angelo dipercayakan kembali oleh masyarakat NTT menjadi anggota DPD RI untuk periode 2024 – 2029.