Sering Diabaikan! Inilah Tanda-tanda Nasi Basi yang Bisa Sebabkan Keracunan

Waspada Nasi Basi
Sumber :
  • Pixabay

Muncul Jamur atau Bercak Kehijauan

Polres Alor Pastikan Minyakita Sesuai Standar, Tak Ditemukan Kekurangan Volume

Jika nasi sudah terlalu lama dibiarkan dalam kondisi lembap, jamur dapat tumbuh di permukaannya. Biasanya, jamur ini tampak sebagai bercak kehijauan, kehitaman, atau putih. Nasi yang sudah berjamur sebaiknya langsung dibuang karena bisa berbahaya bagi kesehatan.

Rasa Asam atau Pahit

Saat nasi basi, rasanya juga akan berubah menjadi asam atau pahit akibat fermentasi alami yang terjadi. Jika saat mencicipi nasi terasa tidak seperti biasanya, lebih baik tidak dikonsumsi lagi.

Muncul Lendir di Permukaan

5 Ide Jualan Takjil yang Pasti Laris di Bulan Ramadhan 2025

Nasi yang sudah tidak layak konsumsi sering kali memiliki lapisan lendir di permukaannya. Ini merupakan indikasi adanya pertumbuhan bakteri yang bisa berbahaya jika dikonsumsi.

Menjadi Lebih Lengket dan Berlendir Saat Dipanaskan

Halaman Selanjutnya
img_title